Analisis Sistem Penilaian Kinerja Karyawan Pada Siswa Training di Pulau Bali Hotel Februari 2024
DOI:
https://doi.org/10.70437/0dyy6a92Keywords:
Analisis Sistem, Penilaian Kinerja, Siswa Housekeeping, Pelatihan Training, Pulau Bali HotelAbstract
Definisi kinerja adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dapat dicapai oleh seorang karyawan dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai karyawan disesuaikan dengan tanggung jawab yang dibebankan atau diberikan kepadanya. Kinerja pada dasarnya dapat dilihat dari dua segi yaitu kinerja karyawan (per individu) dan kinerja sebuah organisasi. Kinerja karyawan adalah hasil kerja perseorangan dalam suatu organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sistem penilaian kinerja siswa training housekeeping dari SMK WIRA BHAKTI DENPASAR selama melakukan pelatihan di Pulau Bali Hotel. Fokus utama dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi efektivitas metode yang digunakan dalam mengukur kemajuan dan pencapaian siswa training housekeeping selama dan setelah pelatihan training. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggabungkan wawancara mendalam dengan pihak manajemen hotel sebagai Resepsionis dan juga merangkap sebagai HR Admin, analisis dokumen terkait penilaian kinerja siswa training housekeeping, dan observasi langsung pada pelatihan yang berlangsung. Hasil analisis berupa pengumpulan data dilakukan melalui pengambilan data kehadiran karyawan hotel untuk mendapatkan informasi tentang kinerja mereka, Selain itu, wawancara mendalam juga dapat dilakukan untuk mendapatkan perspektif yang lebih kaya dari para manajer dan karyawan dapat diharapkan memberikan wawasan tentang bagaimana sistem penilaian kinerja siswa training housekeeping dari SMK WIRA BHAKTI DENPASAR yang ada di Pulau Bali Hotel dan memberikan rekomendasi untuk perbaikan lebih lanjut. Kesimpulan dari penelitian ini menekankan bahwa sistem penilaian kinerja yang efektif tidak hanya meningkatkan keterampilan peserta pelatihan tetapi juga berkontribusi terhadap kepuasan tamu, sehingga penting bagi manajemen hotel untuk terus mengembangkan dan menerapkan metode penilaian yang relevan dan adaptif. untuk memenuhi kebutuhan industri.
References
Agustina, M. (2022). Pengembangan Instrumen Penilaian Kinerja Berbasis Model Project Based Learning Untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Peserta Didik Kelas Iv Sekolah Dasar.
Cookson, M. D., & Stirk, P. M. R. (2017). “Davis Dalam Mangkunegara.” In hubungan baik antara kinerja, by A. A. Anwar Prabu Mangkunegara. 8–29.
Damayanti Damayanti, N. N. (2019). Sistem Informasi Manajemen Penggajian dan Penilaian Kinerja Pegawai pada SMK Taman Siswa Lampung. Thesis, Jurnal Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 6(4), 389–396.
Gita Maharani, Syarif Ali, Z. R. (2021). Pengaruh Pelatihan Kerja dan Penilaian Kinerja Terhadap Kinerja Karyawan Direktorat Umum dan SDM BPJS Ketenagakerjaan Pusat. JMK (Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan).
Ivan Fibrian, B. P. C. (2021). Penilaian Kinerja Karyawan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Berdasarkan Pembobotan Analytical Hierarchy Process (AHP). Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Dan Komunikasi.
Kholid, M. (2020). Pengaruh Kemampuan Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Reza Perkasa pada Bagian Produksi Unit Rumah Potong Ayam (RPA). Skripsi, Stie Pgri Dewantara, 8–25.
Mangkunegara, A. P. (2005). Evaluasi Kinerja SDM. Bandung : Refika Aditama.
Marwansyah. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Kedua. CV Alfabeta.
Muhlisin, H. (2022). Upaya Peningkatan Kompetensi Karyawan Melalui Evaluasi Kinerja Karyawan Pabrik Roti Mojang Nova Ponorogo. Thesis (Undergraduate (S1)), IAIN Ponorogo. Hesis (Undergraduate (S1)), IAIN Ponorogo.
Nurul Etika, A. (2021). Analisis Gaya Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dalam Perspektif Ekonomi Islam (Studi Pada Karyawan Cleaning Service UIN Raden Intan Lampung). Undergraduate Thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG.
Permana, I. A. (2020). ANALISIS PENILAIAN KINERJA DOSEN MENGGUNAKAN METODE BALANCE SCORECARD (STUDI KASUS STT SANGKAKALA). Skripsi.
Rangkuti, F. (2019). WOT Balanced scorecard, Teknik Menyusun Strategi Korporat yang Efektif plus cara mengelola kinerja dan risiko.
Rijali, A. (2019). Analisis Data Kualitatif. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 17(33), 81.
Safrizal, H. B. A. (2022). Monograf Kepemimpinan Transformasional, Motivasi Kerja dan Kinerja Pegawai. Eureka Media Aksara.
Silaen, N. R., Syamsuriansyah, & Chaerunnisah, R. (2020). “Kinerja Karyawan.” In Suparyanto dan Rosad.
IJoEd: Indonesian Journal on Education, 1(3) 2025 Page 212
Copyright (c) 2024 Eka Putri Juniari, et, al
5(3).
Sudiro, A. (2019). Performance Appraisal. Universitas Brawijaya Press. Zweig. 2023. A/E Performance Appraisal Forms. Zweig Group.
Widjaja, W. (2021). Analisis Kinerja Karyawan dan Faktor-Faktor yang Memengaruhinya: Studi Kasus di PT X. Jurnal Perspektif, 19(1), 32–40.
Yuniarti, R. (2021). Konsep Kinerja Karyawan. In Kinerja Karyawan.
Downloads
Published
License
Copyright (c) 2025 Ni Wayan Eka Putri Juniari, Chintya Ratna Yuniar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format for any purpose, even commercially.
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution — You must give appropriate credit , provide a link to the license, and indicate if changes were made . You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.





