Tinjauan Literatur: Efektifitas Penggunaan Model Pembelajaran Inquiry dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.70437/zdyk6g05Keywords:
Pembelajaran Inquiry, Pembelajaran IPA, Efektivitas Pembelajaran , Ketrampilan Berfikir Kritis, inovasi pembelajaranAbstract
Pembelajaran inkuiri merupakan suatu model pembelajaran yang menekankan eksplorasi, investigasi, dan pemecahan masalah dengan tujuan untuk meningkatkan keterlibatan aktif siswa dalam proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan model pembelajaran inkuiri dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) di tingkat sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan desain studi pustaka segingga data diperoleh dengan melakukan analisis berbagai referensi akademik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran inkuiri dapat meningkatkan hasil pembelajaran IPA karena mereka memungkinkan pengalaman belajar yang lebih mendalam dan signifikan. Dari beberapa peneilitian, penerapan pembelajaran berbasis inkuiri terbukti dapat meningkatkan hasil belajar, keterampilan berpikir kritis, dan sikap ilmiah peserta didik. Model ini dapat menjadi strategi inovatif untuk meningkatkan kualitas pendidikan IPA di sekolah dasar jika diterapkan dengan benar. Meskipun demikian, implementasi model ini menghadapi berbagai tantangan, seperti kesiapan guru, keterbatasan sumber daya, serta perbedaan karakteristik siswa. Oleh karena itu, penelitian di masa mendatang disarankan untuk lebih mendalami bagaimana faktor-faktor tersebut dapat dioptimalkan guna meningkatkan keberhasilan penerapan pembelajaran inkuiri.
References
Detagory, W. N., & Savitri, D. I. (2024). peningkatan kemampuan berpikir kreatif melalui pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan mind mapping. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9 (4), 581–591.
Fitria, L., Fauziah, N., & Asyriah, N. (2023). Pengaruh model inkuiri terbimbing terhadap hasil belajar IPA. Jurnal Al Ulum, 01 (02), 11–18.
Gunawan. 2015. Model pembelajaran sains berbasis ict. Mataram. Penerbit FKIP Universitas Mataram.
Hamna, & Muh. Khaerul Ummah BK. (2023). Model pembelajaran guided inquiry di Era merdeka belajar: efektivitas projek sains IPA siswa di sekolah dasar. Madako Elementary School, 2 (2), 121–136. https://doi.org/10.56630/mes.v2i2.209
Hamruni. 2012. Strategi Pembelajaran. Yogyakarta: Insan Mandiri.
IJoEd: Indonesian Journal on Education, 1(3) 2025 Page 234
Copyright (c) Muhammad Isro’ Hidayatullah, et, al
Haris, A., Dhany, K. R., Pramudiyanti, P., & Dewi, P. S. (2024). Efektivitas model inkuiri terbimbing dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa sekolah dasar. JIPI: Jurnal Ilmu Pendidikan Islam, 23 (2), 457–463. https://doi.org/10.36835/jipi.v23i02.4197
Hidayatullah, M. I. (2024). Rancangan Pembelajaran Learning Cycle 5E Berbasis Solo Taxonomy untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Siswa. Indonesian Journal on Education (IJoEd), 1(2), 114-124. https://doi.org/10.70437/sp5mdk39
Julianto, Suprayitno, dkk. 2011. Teori dan implementasi model-model pembelajaran inovatif. Surabaya: UNESA.
Latip, A., Faozia Rahmi, E., Mahendra Putri, W., Fajriyah, M., & Septian Aditya, R. (2024). Implementasi strategi pembelajaran berbasis inkuiri di sekolah dasar: a narrative literature review. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9 (1), 1–12.
Marlina, E. (2023). Penerapan model pembelajaran Inquiry based learning melaui modul ajar kurikulum merdeka belajar siswa sekolah dasar. Journal of Elementary Education, 6(1), 151–154.
Mulyanti, N. M. B., Gading, I. K., & Diki. (2023). Dampak penerapan model pembelajaran inkuiri terbimbing terhadap hasil belajar IPA dan kemampuan berpikir kritis siswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru, 6 (1), 109–119. https://doi.org/10.23887/jippg.v6i1.59276
Windasari, S. N. R., & Setiyawati, E. (2023). Pengaruh model pembelajaran inkuiri berbasis outdoor learning terhadap pemahaman konsep siswa pada mata pelajaran IPA SD kelas IV. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 10 (3).
Nurbaeti, S., & Kuswara, K. (2025). Penggunaan model inkuiri dalam peningkatan hasil belajar tentang perubahan benda di sekolah dasar. Jurnal Transformasi Pendidikan Modern, 6 (1), 672–684. https://ejurnals.com/ojs/index.php/jtpm
Risti, Y., & Ain, S. Q. (2025). Pengaruh Metode Inkuiri Terhadap Kemampuan Berfikir Kreatif Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Kelas V Sekolah Dasar. Jayapangus Press Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 8 (1), 227–235. https://jayapanguspress.penerbit.org/index.php/cetta
Sugiarti, W., & Adela, D. (2024). Literature Review: Peran Model Pembelajaran Inkuiri terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SD. SENAPADMA Seminar Nasional Pendidikan Dasar Dan Menengah, 4 (1), 1–6. https://senapadma.nusaputra.ac.id/index
Wardani, R. P. R. R., Suryanti, S., & Sudibyo, E. (2024). Study Literature Review dengan Publish or Perish: Implementasi Model Pembelajaran Inkuiri terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa SD. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9 (2), 761–771.
Yupiter, I. B., Miskatiningsih, S., & Triwahyuningtyas, D. (2024). Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPAS Pada Siswa SDN Mulyorejo 1 Sukun. Seminar Nasional PPG UNIKAMA, 1(2), 921–929. https://conference.unikama.ac.id/artikel/
Downloads
Published
License
Copyright (c) 2025 Muhammad Isro' Hidayatullah, Kadek Listya Widhyastuti

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format for any purpose, even commercially.
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution — You must give appropriate credit , provide a link to the license, and indicate if changes were made . You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.





